Jadwal Seleksi Masuk Tamtama Polri 2017
Pada point sebelumnya kami telah memberikan informasi terkait syarat pendaftaran tamtama polri, Untuk itu kali ini kami akan memberikan informasi jadwal seleksi masuk tamtama polri. Jadwal seleksi masuk ini merupakan informasi valid yang langsung diinformasikan oleh Kepolisian republik Indonesia. Berikut ini jadwal yang harus anda tahu,
14 Maret s/d 15 April : Kampanye, pendaftaran online dan verifikasi + ukur tinggi dan berat badan
di polres / ta / tabes/ metro dan polda selaku Panbanrim
14 Maret s/d 16 April : Giat verifikasi awal di polres / ta / tabes / metro dan polda selaku
panbanrim dan pengumuman
17 April : Penandatanganan Pakta Integritas di Polda
18 s/d 23 April : Rikmin awal, ukur tinggi dan berat badan oleh tim rikmin, tim rikkes dan tim uji jasmani. Pengumuman Rikmin Awal
10 s/d 11 Mei : Pemeriksaan Kesehatan I & Pengumuman
15 Mei : Pemeriksaan Psikologi & Pengumuman
23 s/d 24 Mei : Uji Kemampuan Jasmani + Anthropometri & Pengumuman
29 s/d 30 Mei : Uji Akademik & Pengumuman
6 s/d 7 Juni : Pemeriksaan Kesehatan II & Pengumuman
13 Juni : Pendalaman PMK & Pengumuman
14 Juni : Pemeriksaan Administrasi Akhir & Pengumuman
16 Juni : Sidang Lulus Sementara
13 Juli : Sidang Kelulusan Akhir
Dari informasi ini setidaknya tahu waktu keseluruhan dari seleksi masuk tamtama polri dan juga mempersiapkan kebutuhan dalam pendaftaran. Bila dari informasi ini kurang jelas silahkan hubungi CS kami.
Informasi Lain yang anda butuhkan:
Syarat Pendaftaran Tamtama Polri
Tahapan Seleksi Masuk Tamtama Polri